Rabu, 06 Juni 2012

Festival Komputer Indonesia (FKI) 2012 Yogyakarta, 9-13 Juni 2012

Hhaaaiii,..hhehe kali ini saya akan posting tentang "Festival Komputer Indonesia (FKI) 2012 Yogyakarta, 9-13 Juni 2012"

TEMA :
"PESTANYA PENGGILA KOMPUTER" itulah jargn yang digunakan dalam FKI kali ini. Saya rasa ini memang pameran komputer terbesaar tahun ini. Bukan hanya sekedar pamerna tapi juga memiliki nilai sosial yang tinggi, sebagian dari hasil pameran ini nantinya akan dibelikan laptop untuk para guru loh.Pameran ini akan menampilkan berbagai teknologi terbaru tentang perekam digital, komunikasi/jaringan, peralatan elektronik (konsumer), multimedia, game, home entertainment, buku, pendidikan dan tak hanya itu ada berbagai lomba yang seru yakni Dance Competition, Papertoy's Competition dan RC Car Fun Race. Pokoknya seru deh pameran kali ini, nyesel kalau ga dateng ;)

TANGGAL
9 - 13 Juni 2012

TEMPAT
Jogja Expo Center

TIKET
Rp. 5.000

OPENING HOURS
10.00 - 21.00 WIB

FLOOR PLAN



JADWAL ACARA
SABTU, 9 JUNI 2012

  • 14.00 - 14.30 : Doorprized & Uang kaget (Hall A)
  • 15.00 - 20.00 : Dance Competition
  • 20.00 - 20.40 : Pengumuman Dooprized & Lelang & Uang kaget (Hall A)
  • 20.40 - 21.00 : Pengumuman pemenang Dance Competition

MINGGU, 10 JUNI 2012

  • 11.00 - 14.00 : FKI Kid's Model Idol
  • 14.00 - 14.30 : Doorprized & Uang kaget (Hall B)
  • 14.30 - 19.00 : FKI Kid's Model Idol
  • 19.00 - 20.00 : workshop PERI
  • 20.00 - 20.30 : Dooprized & Lelang & Uang kaget (Hall B)
  • 20.30 - 21.00 : workshop PERI

SENIN, 11 JUNI 2012

  • 13.00 - 15.00 : Jogjanimation : talkshow bikin komik
  • 15.00 - 15.30 : Doorprized & Uang kaget (Hall C)
  • 15.30 - 17.00 : Jogjanimation : talkshow bikin komik
  • 17.00 - 19.00 : beat box Community
  • 20.00 - 20.40 : Dooprized harian & Lelang & Uang kaget (Hall C)
  • 20.40 - 21.00 : beat box Community

SELASA, 12 JUNI 2012

  • 10.00 - 13.00 : Talkshow by Cybercomm & ngono.com
  • 13.00 - 15.00 : Jogjanimation : talkshow bikin Animasi
  • 15.00 - 15.30 : Doorprized & Uang kaget (Hall C)
  • 15.30 - 17.00 : Jogjanimation : talkshow bikin Animasi
  • 17.00 - 20.00 : papercraft competition
  • 20.00 - 20.40 : Dooprized harian & Lelang & Uang kaget (Hall C)
  • 20.40 - 21.00 : papercraft competition

RABU, 13 JUNI 2012

  • 10.00 - 13.00 : Talkshow by Cybercomm & ngono.com
  • 13.00 - 15.00 : Jogjanimation : talkshow bikin film
  • 15.00 - 15.30 : Doorprized speaker () & Uang kaget (Hall C)
  • 15.30 - 17.00 : Jogjanimation : talkshow bikin film
  • 17.00 - 20.15 : Community invasion by kaskus
  • 20.15 - 21.00 : Pengumuman Grandprized (motor) & Uang kaget (Hall C)

PROGRAM PENGUNJUNG

  • Serbu
Obral asesoris komputer seharga Rp. 5000, Rp. 10.000, pada jam yang telah ditentukan
  • Garage Sale
Tempat untuk jual beli barang IT, baik bekas maupun baru. setiap barang yang dititipkan dikenai biaya administrasi Doorprized hadiah undian berbagai produk IT untuk transaksi dibawah 500rb
  • Grandprize Nasional
Uang cash Rp. 100.000.000
  • Grandprize Lokal
hadiah motor untuk transaksi diatas 500rb
  • Lelang Barang IT
  • Uang kaget
  • Salah satu FOB/FOG/Tim Dyandra berkeliling di hall untuk memilih pengunjung yang sedang berbelanja
  • Pemilihan pengunjung bersifat random..namun diusahakan yang memiliki ciri berbeda..misalkan : cantik, kumal, pasangan serasi, atau yg punya kesan unik lainnya
  • Tim yg bertugas memilih pengunjung harus memastikan terlebih dahulu transaksi yang akan ditanggung tidak lebih dari Rp. 500.000
  • Pengunjung yang beruntung kemudian diajak ke panggung untuk menceritakan kesan2..bisa juga diperbantukan untuk mengambil undian doorprize
  • Belanja berhadiah langsung
100 pembeli pertama (setiap harinya) dgn jumlah pembelian minimal 2 juta mendapatkan hadiah langsung (Produk hadiah ditentukan oleh panitia). nota pembeli yang menukarkan hadiah di beri stempel
  • laptop untuk Guru
Akan diambil Rp. 500 untuk setiap tiket pameran yang terjual untuk dibelikan laptop yang akan disumbangkan kepada guru

PROGRAM ACARA
  • Dance Competition
Lomba grup tari modern yg terdiri dari 3-8 orang
  • Beatbox Jogja show
  • Community Invasion by Kaskus
  • Workshop Bikin komik, animasi & film by Jogjanimation
  • Talkshow Hacking & Security By Cybercomm
  • Talkshow Bisnis di Social Media By Cybercomm
  • FKI Kids model Idol
  • Penyebaran pamflet dan sosialisasi ke sekolah model
  • Pendaftaran peserta paling lambat H-5 dari tgl dimulai pameran, melalui partner agency.
  • Biaya pendaftaran sebesar Rp. 100.000 rupiah
  • Wajib melakukan pendaftaran ulang pada H-1 dari tgl dimulai pameran
  • Jumlah peserta terbatas pada kuota tertentu. (100 peserta)
  • Jadwal pertunjukan para peserta ditentukan melalui undian yang diambil para peserta ketika proses daftar ulang.
  • kriteria pemenang ditentukan oleh tim juri melalui skor
  • Pemenang lomba akan diumumkan pada saat akhir acara lomba

PROGRAM ACARA
  • Papertoy's Competitions
  • Kriteria Peserta Lomba :
  • Menggunakan materi kertas, dan perekat sesuai ketentuan dari panitia
  • Menunjukkan kartu pelajar bagi peserta dewasa, & akta kelahiran bagi peserta anak2

  • Mekanisme :
  • Tema ditentukan oleh panitia untuk lomba bagi peserta dewasa
  • Penyebaran informasi melalui berbagai social media, media massa, poster, leaflet, dll
  • Pendaftaran peserta paling lambat H-2 dari tgl dimulai pameran, melalui radio partner / komunitas.
  • Biaya pendaftaran Rp. 20.000
  • Wajib melakukan pendaftaran ulang pada H-1 dari tgl dimulai pameran
  • Jumlah peserta terbatas pada kuota tertentu
  • Peserta dibagi menjadi beberapa grup, dengan waktu tampil yg diundi oleh panitia.
  • kriteria pemenang ditentukan oleh tim juri melalui skor
  • Kriteria pemenang dinilai dari kerapian, waktu & kerumitan design
  • RC Car Fun Race

Perlombaan RC car se Yogyakarta
  • Mekanisme :
  • Sosialisasi ke berbagai komunitas, universitas, dan toko mainan.
  • Pendaftaran paling lambat dilakukan h-3 sebelum pameran komputer dimulai
  • Wajib melakukan pendaftaran ulang pada H-1 dari tgl dimulai pameran
  • Berlaku sistem gugur, diambil 3 peringkat pemenang berdasarkan penilaian juri.



CONTACT
Rukan Taman Siswa Slot A2
Jl. Taman Siswa no. 160 Yogyakarta
phone : +62274 - 382969
Fax : +62274 - 382973
Website : www.dyandra.com

CONTACT PERSON
Ediyah Pujiastuti
phone: +62856 293 7069
Email : dyah@dyandra.com

Nah ini buat kalian yang sekiranya pengen buka stand disana.hhehehe :p


Nah sekian dlu ya kawan infonya, enjoy the exhibition, semoga bermanfaat ^_^

http://www.festivalkomputer.com/2012/index.php

Tidak ada komentar:

Posting Komentar