Rabu, 12 Desember 2012

Berita Aneh dan Unik Terbaru Kantor Berjalan dalam VW Caravelle



Tak bisa dipungkiri mobil VW Caravelle adalah sebuah Multi Purpose Vehicle (MPV) premium di Indonesia. Kendaraan ini ditujukan untuk para bos-bos berdasi yang suka dengan kemewahan dan kepraktisan.







Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Caravelle generasi terbaru di Indonesia memiliki 2 varian yakni Short Wheel Base dan Long Wheel Base. Tampak VW Caravelle Short Wheel Base.




Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







VW mengklaim tenaganya bisa mencapai 80 dk pada 4.000 rpm dan torsi 400 Nm 2.000 rpm ke roda depan.







Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Mobil ini sangat cocok untuk para bos. VW Caravelle hadir dengan konsep mobil multifungsi yakni kabin belakang yang bisa beralih fungsi menjadi ruang rapat.




Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Konsep captain seat pada kursi baris kedua (yang bisa diputar 360 derajat) dan ketiga memungkinkan para bos-bos membahas tentang masa depan perusahaan.




Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Ketika berada di dalam mobil, penumpang disuguhi dengan fitur mewah. Konsep sebagai mobile car sangat kental pada mobil yang bisa menampung 5 orang dewasa.




Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Mobil ini dibandrol seharga Rp 998 juta.




Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Bagian dasboard VW Caravelle.




Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







Mobil ini menggendong mesin 2.000 cc Turbo Direct Injection (BiTDi) 7-percepatan.







Kantor Berjalan dalam VW Caravelle







VW Caravelle memiliki dimensi PXTXL (3,4 meter, 1.959 meter, 1,940 meter). Mobil ini telah diberkati dengan sistem keselamatan mobil standar seperti rem ABS, EBD, BA dan ESP sudah diaplikasikan untuk tetap menjaga mobil ini pada jalurnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar